6 Cara Install Aplikasi Di Laptop Dan Langkah Langkahnya Menggunakan Aplikasi Tambahan

6 Cara Install Aplikasi Di Laptop Dan Langkah Langkahnya Menggunakan Aplikasi Tambahan

Kabarsoloraya.com. Cara Install Aplikasi Di Laptop Dan Langkah Langkahnya Menggunakan Aplikasi Tambahan. Instal aplikasi sesungguhnya sudah menjadi hal yang biasa kita lakukan sehari-hari. Akan tetapi saat ini orang-orang lebih sering mendownload aplikasi di HP dibandingkan laptop. Bahkan banyak yang lebih tahu download aplikasi di HP dibandingkan di laptop. Pasalnya, teknologi dalam hp atau smartphone memang sudah memungkinkan kita untuk mendownload dan menginstal berbagai aplikasi dengan mudah dan praktis.

Namun, tidak semua cara instal aplikasi di laptop itu rumit. Kamu bisa kok melakukannya dengan mudah dan praktis. Untuk itu dilansir dari berbagai sumber, berikut ini kabarsoloraya.com jabarkan cara instal aplikasi di laptop yang bisa kalian lakukan dengan mudah dan praktis.

6 Cara Instal Aplikasi di Laptop

1. Menggunakan Microsoft Store

Bagi kalian pengguna Windows maka bisa melakukan instal aplikasi dengan menggunakan Microsoft Store. Berikut ini beberapa cara instal aplikasi di laptop dengan menggunakan Microsoft Store:1. Langkah awal adalah kalian harus membuka platform Microsoft Store.

2. Untuk Windows 8, kalian bisa mengarahkan kursor ke bagian ujung kanan atas atau bawah hingga menu “Search” muncul.

3. Untuk Windows 10, kalian bisa ke bagian taskbar dan akan menemukan menu “Search”.

4. Lalu pilih program “Microsoft Store”, kemudian pilih aplikasi atau software yang ingin kalian instal.

5. Klik “Menu Get” dan aplikasinya akan otomatis terdownload.

6. Setelah selesai di download, kalian tinggal klik “Pilihan Launch” dan aplikasi sudah terinstal di laptop kalian.

2. Menggunakan App Store

Bagi kamu pengguna Mac maka bisa nih menggunakan beberapa cara instal aplikasi di Laptop. Berikut ini beberapa cara instal aplikasi di laptop menggunakan App Store:1. Cara pertama yaitu, kalian bisa buka App Store yang ada pada laptop dengan sistem macOS kalian.

2. Kemudian bisa cari aplikasi atau software yang ingin kalian instal.

3. Klik pilihan Get pada aplikasi tersebut, lalu pilih “Menu Instal” dan tunggu hingga selesai.

4. Selanjutnya kalian akan diminta untuk login ke Apple ID kalian.

5. Setelah login aplikasi akan muncul di “Launchpad”, dan kalian sudah berhasil melakukan proses instalasi tersebut.

3. Menggunakan file.exe

Cara instal aplikasi di laptop yang selanjutnya yaitu bisa menggunakan file.exe yang mudah dan praktis. Kalian bisa menggunakan file.exe sebagai salah satu cara instal aplikasi di laptop. Berikut ini beberapa cara instal aplikasi di Laptop dengan menggunakan file.exe tersebut:1. Pertama kalian download aplikasi atau software.

2. Bila sudah di download, kalian bisa buka folder dimana kalian menyimpan aplikasi tersebut.

3. Biasanya aplikasi yang ada download memiliki file.exe dan lanjut klik kanan pada file.exe tersebut, lalu klik open.

4. Selanjutnya kalian akan melihat kotak dialog “User Account Control” (UAC), lalu kalian bisa pilih “OK”.

5. Selanjutnya kalian cukup memilih opsi “Next” hingga proses instal selesai.

6. Setelah proses instalasi selesai, kalian bisa klik “Finish”.

7. Dan kalian sudah berhasil melakukan instalasi aplikasi di laptop kalian.

4. Menggunakan file.dmx

Dan cara instal aplikasi di laptop yang terakhir yaitu dengan menggunakan file.dmx. Cara instal aplikasi di Laptop file.dmx ini sama seperti menggunakan file.exe yang juga mudah dan praktis. Berikut ini beberapa cara instal aplikasi di laptop dengan menggunakan file.dmx tersebut:1. Pertama kalian download aplikasi atau software.

2. Bila sudah di download, kalian bisa buka folder dimana kalian menyimpan aplikasi tersebut.

3. Aplikasi yang kalian download memiliki file.dmg

4. Kemudian kalian bisa klik dua kali pada file.dmg untuk membukanya dan memulai tahap instal.

5. Selanjutnya kalian akan melihat kotak dialog “End User License Agreement”. dan klik “Agree” untuk melanjutkan proses instalasi.

6. Setelah proses loading selesai, pindahkan aplikasi dengan cara klik lalu drag ke folder “Application”.

7. Tunggu hingga proses instalasi selesai, dan kalian akan memiliki aplikasi tersebut.

5. Cara Menginstal Aplikasi di Laptop Lewat Microsoft Store

Untuk kamu yang mencari alternatif cara mengintal aplikasi di laptop Windows 8 dan 10, OS satu ini juga menyediakan platform digital store bernama Microsoft Store untuk men-download aplikasi.

Microsoft Store sendiri layaknya Google Play untuk pengguna Android, geng. Jadi, ada banyak sekali aplikasi ataupun game yang bisa kamu download lewat layanan ini.

Cara untuk men-download dan menginstalnya pun nggak susah kok, kamu bisa ikuti langkah cara menginstal aplikasi di laptop lewat Microsoft Store.

6. Cara Menginstal Aplikasi Android di Laptop Lewat Emulator

Bukan cuma aplikasi khusus untuk laptop saja, ternyata kamu juga bisa melakukan trik cara menginstal APK di laptop.

Cara instal aplikasi Android di laptop membutuhkan bantuan emulator Android agar aplikasi tetap bisa dijalankan. Salah satu emulator terbaik saat ini adalah NOX Player Emulator.

Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah menginstal NOX Player Emulator di laptop terlebih dahulu.

Jika emulator sudah berhasil terpasang di laptop, kemudian kamu bisa mulai menginstal aplikasi Andorid. Kamu juga bisa bermain game seperti Mobile Legends di laptop dengan menggunakan emulator ini.

Buat kamu yang lebih nyaman bermain game di layar lega, cara menginstal aplikasi di laptop satu ini wajib banget dicoba.

Cara Instal Aplikasi di Laptop Windows dan macOS

Meski bagi sebagian orang dianggap sebagai hal yang mudah untuk dilakukan, namun kenyataannya nggak sedikit juga orang yang belum tahu cara menginstal aplikasi di laptop.

Terlebih saat ini ada dua sistem operasi laptop yang paling populer digunakan yaitu Windows dan macOS buatan Apple.

Nah, buat kamu yang mau instal aplikasi di laptop tapi nggak tahu caranya, berikut ini Jaka akan kasih tahu kamu langkah-langkah untuk melakukannya.

1. Cara download aplikasi di laptop Mac

Untuk mendownload aplikasi di Mac, pengguna perlu masuk ke App Store. Cara kerja ini tidak jauh berbeda dengan mengunduh aplikasi via App Store di iPhone. Setelah menemukan aplikasi yang diinginkan, pengguna hanya perlu memilih ‘Get’ untuk mengunduh aplikasi tersebut.

2. Cara download aplikasi di laptop dengan Google Chrome Extension

Menggunakan Google Chrome Extension, pengguna perlu menambahkan Aplication Downloader Extension di Google Chrome. Cukup mudah, untuk mengunduh aplikasi, pengguna perlu mencari aplikasi yang diinginkan melalui extension aplikasi dan mengunduhnya aplikasi yang dibutuhkan.

3. Cara download aplikasi di laptop dengan browser

Cara lainnya untuk mendownload aplikasi di laptop adalah melalui browser. Untuk cara ini, pengguna perlu masuk ke browser seperti Mozilla Firefox atau Google Chrome. Pengguna lalu perlu mencari situs resmi aplikasi yang diinginkan untuk kemudian masuk ke bagian ‘download’. Melalui sejumlah tahap, aplikasi lalu akan terinstall.

Membantu untuk para pemula, itu tadi cara menginstall aplikasi di laptop yang bisa kamu coba lakukan dengan mudah dan praktis.

Demikianlah artikel tentang bagaimana cara menginstall aplikasi di laptop menggunakan aplikasi tambahan ataupun tolls bawaan laptop itu sendiri. Semoga artikel ini dapat menambah wawasan dan memberikan manfaat buat kamu.